Dec 24, 2008

Sendiri membisu tiada yang tahu,
Kepada siapa hendak aku berkata-kata,
Dingin malam bagai menikam dikalbu,
Hanya membisu bergelinangan air mata,

Aku tak berdaya menolak takdir,
Aku tahu siapa diri ku,
Kamu bagaikan permata sebutir,
Adakah hanya aku yang merindu,

Malam yang panjang,
Menanti siang tak sampai,
Tiada Mimpi yang mengunjung,
Hanya aku yang terkapai.....

0 comments :